Mempercantik Wajah dengan Masker Air Mawar - Memanjakan wajah tidak mesti mahal, sangat banyak bahan alami yang disediakan alam yang bisa anda gunakan untuk empercnatik wajah, salah satunya adalah membuat masker alpukat untuk wajah sebagaimana yang telah saya jelaskan dalam postingan sebelumnya. Pada kesempatan ini kita akan mencoba membahas tentang cara mempercantik wajah dengan masker air mawar.
Mempercantik Wajah denan Masker Air Mawar
- Campurkan bahan-bahan ini, yaitu: 10 sendok teh tepung chickpeas, 4 sendok teh susu, 1 sendok makan madu ditambah 1 sendok teh air mawar,
- Ambil 1/2 buah pisang dan tumbuk halus dengan menggunakan garpu atau sendok makan, selanjutnya campurkan pidang yang telah anda tumbuk halus dengan campuran pada nomor satu tadi hingga merata, sampai disini masker air mawar sudah siap,
- Langkah selanjutnya, Bersihkan wajah anda dan keringkan, dan ambil masker air mawar yang sudah anda buat tadi dan letakkan ditangan, Kemudian oleskan masker keseluruh bagian wajah anda dengan bentuk melingkar, diamkan masker anda selama 15-30 menit,
- Bilas masker diwajah anda dengan air hangat, untuk membuat kulit anda kelihatan lembab oleskan air mawar kekulit wajah dan leher dengan menggunakan kapas,